ASLI Buku MAHAKARYA HADRATUS SYAIKH KH M HASYIM ASYARI Terjemah Adabul Alim Pendidikan Akhlak
Harga:
Rp 65,000 - 236,000
Rating:
4.8
Suka:
15,353
Lokasi:
KOTA KEDIRI
DIJAMIN STOK READY Silahkan Langsung Di ORDER
PILIH SALAH SATU
Mahakarya atau Terjemah adabul alim
Penulis: Hadratussyaikh KH. M. Hasyim Asy\'ari
Deskripsi
-----------
Seseorang tidak diperkenankan mengajar, jika dia tidak memiliki kualifikasi sebagai pengajar. Tidak menyebutkan satu materi yang tidak dia kuasai, sebab hal demikian itu merupakan tindakan yang mempermaikan agama dan melecehkan orang lain.
Hak Anak yang harus dipenuhi orang tua adalah mendapatkan nama yang bagus, memberikan air Asi yang baik, dan Pendidikan akhlak yang layak.(Hadis diriwayatkan oleh Aisyah r.a)
Menurut Hadratussyaikh KH. M. Hasyim Asy\'ari, pendiri NU seorang guru harus memiliki akhlak yang baik. Diantaranya:
1. Selalu merasa diawasi Allah Subhanahu wa ta ala saat sendiri maupun bersama orang lain.
2. Senantiasa takut kepada Allah dalam setiap gerak, diam, ucapan, dan perbuatan.
Menurut Hadratussyaikh KH. M. Hasyim Asy\'ari seorang murid juga harus memiliki akhlak, diantaranya.
1. Seorang Murid harus membersihkan hati dari segala hal yang dapat mengotorinya seperti, dendam, dengki, keyakinan yang sesat, dan perangai yang buruk.
2. Memiliki niat yang baik dalam mencari ilmu. Semata-mata mendapat ridha Allah, mengamalkan ilmu, menghidupkan syari\'at, mendekatkan diri kepada Allah..