Bagi agan yang ingin mendrive device 220V tetapi nggak mau berisik dengerin relay cetak cetok, bisa pakai rangkaian triac controller. Salah satu komponennya adalah optocoupler ini, BT136. Dengan menggunakan rangkaian triac controller seperti diatas, arduino/mikrokontroller agan bisa dipake nyalain lampu 220V :D
Berikut spesifikasi teknisnya :
Planar passivated sensitive gate four quadrant triac in a SOT78 plastic package intended for use in general purpose bidirectional switching and phase control applications. This sensitive gate "series E" triac is intended to be interfaced directly to microcontrollers, logic integrated circuits and other low power gate trigger circuits.
Features and benefits
- Direct triggering from low power drivers and logic ICs
- High blocking voltage capability
- Low holding current for low current loads and lowest EMI at commutation
- Planar passivated for voltage ruggedness and reliability
liliharyanto5 Fitur Terbaik:harga terjangkau
Sepadan dengan Harga:oke
Paket sudah sampai dalam kondisi baik. Proses paking juga kirim cepat sekali. Jumlah dan produk sesuai dekskripsi. Pokoknya oke banget, sekali lagi makasih buat sellernya.