Printer Sablon DTF A3 Modul roll to roll | Vacum | Oven | Paket Digital Sablon Printer DTF
Harga:
Rp 37,837,041
Rating:
3.1
Suka:
88
Lokasi:
KOTA JAKARTA UTARA
Paket Printer DTF Modul roll to roll + Oven DTF A3
Paket Mesin ini Harga 18.500.000
Pengguanaan Praktis Setelah selesai Print lalu ditabur Powder Hot Mealt dan Lanjut ke Oven untuk pematangan hasil print, setelah itu bisa Langsung di gunting dan Langsung di Press ke Kaos/kain atau media bahan berserat lainnya
untuk Paket Mesin Ini terdiri dari :
1 unit Printer DTF Modif Vacum & Modul roll to roll
1 unit Mesin Oven 35×45cm
4 Botol Tinta DTF CMYK @100ml
2 Botol Tinta DTF White @100ml
10 Meter PET film 30cm x 100cm
250gr Powder Hot Mealt (tepung/bubuk kristal)
1 Botol Cleaner Bold 100ml
1 Buah Suntikan 20ml
1 Buah Suntikan 1ml
1 Set CD Driver dan Software ACRORIP v.9 ( compatible roll print program )
SPESIFIKASI Printer
• Ukuran Cetak A3 28cm×40cm
• Kecepatan Cetak > 25-40 menit (2phase A3) cetak DTF
• Printhead > Epson L1800
• Printhead 6 Channels
• Ink Color > CMYK + WW
• Biaya Produksi > 8-12ml/ A3 Sekitar Rp. 12.500
• Kapasitas Produksi > 20-25 cetakan A3/ hari (10 jam kerja dengan tinta putih)
• Bahan Kaos > semua bahan kaos
• Bahan Lain > kulit sintesis, cetak di topi, sepatu, kaos kaki dll.
• Warna Kaos > Semua Warna Kaos
• Kaos Hitam atau Gelap > Bisa dengan White Ink
• Operating System > Windows XP , 7 , 8, 10 32 bit, 64 bit
• Pemakaian listrik > 50 watt
• Garansi service
Fitur printer ini merupakan modifikasi sesuai kebutuhan cetak untuk metode DTF, beberapa fitur penunjang untuk cetak adalah :
> Modul Print Roll to Roll
> Vacum Print
> Software Acrorip
Dengan menggunakan mesin cetak kaos dengan metode dtf, dunia per-sablonan menjadi semakin ramai. Bukan menggantikan metode sablon yang sudah ada, namun dengan hadirnya metode sablon transfer film dan metode sablon screen transfer digital ini bisa menjadi semkin sempurna. Tentunya ini semua saling melengkapi bukan menggantikan yang sudah ada.